Pengertian Politik Bebas Aktif Secara Ringkas
Oke Sobat,mungkin ada yang bingung pas liat judul postnya,buat apalah dia ngepost Pengertian Politik Bebas Aktif,ya berhubung gue ada tugas,jadi setelah menelusuri sejauh mungkin dari "mbah google",dan bertanya ke seluruh penjuru,akhirnya tau jugak (maaf kalau panjang banget basa-basinya) inilah dia,Pengertian Politik Bebas Aktif:
1.Menurut penelitian A.W Wijaya akhirnya dia merumuskan: Bebas, berarti tidak terikat oleh suatu ideologi atau oleh suatu politik negara asing atau oleh blok negara-negara tertentu, atau negara super power. Aktif artinya dengan sumbangan realistis giat mengembangkan kebebasan persahabatan dan kerjasama internasional dengan menghormati kedaulatan negara lain.
1.Menurut penelitian A.W Wijaya akhirnya dia merumuskan: Bebas, berarti tidak terikat oleh suatu ideologi atau oleh suatu politik negara asing atau oleh blok negara-negara tertentu, atau negara super power. Aktif artinya dengan sumbangan realistis giat mengembangkan kebebasan persahabatan dan kerjasama internasional dengan menghormati kedaulatan negara lain.
2.Namun Mochtar Kusumaatmaja juga merumuskan bebas aktif sebagai berikut: Bebas : dalam pengertian bahwa Indonesia tidak memihak pada kekuatan-kekuatan yang pada dasarnya tidak sesuai dengan kepribadian bangsa sebagaimana dicerminkan dalam Pancasila. Aktif : berarti bahwa di dalam menjalankan kebijaksanaan luar negerinya, Indonesia tidak bersifat pasif-reaktif atas kejadiankejadian internasionalnya, melainkan bersifat aktif .
3.B.A Urbani juga memiliki uraian pengertian bebas sebagai berikut : perkataan bebas dalam politik bebas aktif tersebut mengalir dari kalimat yang tercantum dalam Pembukaan UUD 1945 sebagai berikut : supaya berkehidupan kebangsaan yang bebas. Jadi menurut pengertian ini, dapat diberi definisi sebagai “berkebebasan politik untuk menentukan dan menyatakan pendapat sendiri, terhadap tiap-tiap persoalan internasional sesuai dengan nilainya masing-masing tanpa apriori memihak kepada suatu blok”.
Berikut Pengertian Politik Bebas Aktif menurut saya,jika menurut anda berguna,bisa tolong komentar di bawah ini.
Title: Pengertian Politik Bebas Aktif Secara Ringkas
Rating: 10 out of 10 based on 24 ratings. 5 user reviews.
Writed by Ridho
Rating: 10 out of 10 based on 24 ratings. 5 user reviews.
Writed by Ridho